Publikinfo.id, Merangin – Polres Merangin kembli luncurkan Team Vaksin Mobile ke Kecamatan Tabir Selatan Kabupaten Merangin, Tepatnya Depan Polsek Tabil Selatan.pada Kamis (02/09).
Vaksinasi tersebut langsung Dihadiri oleh Kapolres Merangin AKBP Irwan Andy Purnamwan S. IK yang langsung meninjau Gerai Vaksin Mobile Polres Merangin.
Ada sebanyak 375 orang yang melakukan Vaksin di Gerai Vaksin Polres Merangin.

Kapolres Merangin AKBP Irwan Andy Purnamwan S. IK Mengatakan Bahwa dirinya terus meluncurkan Team Vaksin Mobile sampai Masyarakat Merangin benar-benar sudah Vaksin Semua.
“Iya kita Polres Merangin akan terus meluncurkan Team Vaksin Mobile Ke setiap pelosok Di Kabupaten Merangin sampai Masyarakat Merangin sudah di Vaksin semua, jadi kita bisa langsung mencegah penyebaran Covid di Setiap Perdesaan Di Merangin, “Kata Kapolres.
Ditambah lagi oleh Kapolres, bahwa ” Alhamdulillah sejauh ini Mastarakat Merangin sudah menyadari Dengan adanya virus Bahaya Tersebut, kita Harus antisipasi Itu terus dengan melakukan Vaksin, “Tambah Kapolres.
Kapolres Juga menghimbau seluruh Masyarakat Merangin untuk terus menjaga Protokol Kesehatan Dengan Terus Memakai Masker Jika Berpergian kemana saja, Dan Terus Jaga Imun Tubuh. (ean).
Discussion about this post